Rabu, 15 November 2023

LANGKAH MENYUSUN BUKU SECARA SISTEMATIS #14

 

Pada malam hari ini KBMN PGRI memasuki pertemuan ke 14 di bersamai oleh moderator Lely Suryani,S.Pd.SD dengan narasumber Yulius Rama Patandean,S.Pd,dengan tema Langkah menyusun buku secara sistematis.Bagaimana menyusun buku?menurut nara sumber sebatas pengalaman selama menulis buku.Kita semua tentunya menulis hampir setiap hari sadar atau tidak,karena sering posting tulisan di media sosial,tulisan itu ide kita yang bisa dipoles menjadi karya yang bermanfaat yakni menjadi tulisan buku.Sudah sejauh mana peserta untuk naskah tulisan calon buku mungkin sebatas judul,outline atau belum samasekali.Semua tulisan bisa menjadi naskah buku ,jika naskahnya sulit diterbitkan menjadi naskah antologi.Langkah pertama kumpulkan semua naskah yang ada ,berikan judul untuk menjadi judul bab,jika memungkinkan buatlah sub judul agar mudah dikembangkan.Jika naskahnya sudah ada satu dua paragraf idenya habis maka sederhanaka kalimatnya.Hidari kalimat majemuk dan kompleks gunakan kalimat sederhana,satu kalimat memuat maksimal 9 kata,untuk kalimat berikutnya upayaka ambil satukata dari kalimat sebelumnya untuk menjadi bahan kalimat berikutnya.Cara lain yang narasumber gunakan mengembangkan ide atau melakukan elaborasi  menggunakan contoh supaya lebih muda di pahami pembaca.Ketika naskah sudah siapnsaatnya melakukan pengeditan untukmenjadi draf buku yang sudah dilengkapi daftar isi,halaman,indeks,daftar pusaka dll.Cara membuat daftar isi,ktipan indeks dan daftar pusaka otomatis terdapat pada youtube 11) Untuk membuat bagian-bagian itu sistematis, saya biasa melakukannya dengan cara yang ada di video ini: https://youtu.be/eePQwyHAcjw?si=qspU9eumtqSZBU7r.atau 12) Atau lewat video ini: https://youtu.be/jXPr59aWJSc?si=-S08CTnr8IG-dm9H atau melatihnya seperti ini 13) Bisa juga melatihnya seperti pada video ini: https://youtu.be/mS8bfNZT-rA?si=yZsntpxVIbPLwA9M.

Narasumber lebih memilih fasilitas dari MsWord untuk membuat naskah tersusun sistematis dibandingkan dengan aplikasi. Dengan fitur MsWord, pengeditan dan penataan naskah bisa tanpa jaringan internet. Mungkin ada teman-teman yang aktif menggunakan software seperti Sotero atau Mandeley. Itu bisa juga digunakan.Teruslah menulis dengan cara masing-masing. Jangan berhenti menulis agar bisa menjadi bagian dari peradaban. Tinggalkan jejak yang mulia dan murah meriah di dunia dengan menulis.

Sesi selanjutnya tanya jawab.Richaatun Pemalang

Saya mau bertanya, bagaimana membuat sub -sub agar menjadi kerangka cerita yang menarik?Saya sering sekali mempunyai ide, tapi jadi wagu(ga bagus, terlalu dipaksakan) saat menulis,hehe

 Buat Richaatun Pemalang. Tiap Sub Judul merupakan bagian dari judul besar yang dibuat. Contoh: Judul: Mencintai.
Sub Judul 1: Mencintai Karena Jodoh
Sub Judul 2: Mencintai Karena Terpaksa
Sub Judul 3: Mencintai Karena Materi
 Sehingga tiga sub judul adalah elaborasi dari judul Utama

Pertemuan kali ini ditutup narasumber dengan sebuah pesan Menulislah dan jadilah bagian dari peradaban.


Tidak ada komentar:

MEMBUAT COVER BUKU YANG MENARIK

  Malam ini KBMN PGRI memasuki pertemuan yang ke 30 dengan moderator Ahmad Sholeh dan narasumber Fajar Trilaksono ,M.Pd dengan tema Membuat ...